Jumat, 14 Feb 2025
  • Yayasan Gema Insan Amanah - Berani Berkarya Untuk Bersama

Sedekah Tak Harus Menunggu Kaya

Sahabat pernah tidak mendengar cerita seorang pemuda Bani Israil seorang penjual kapuk?

Singkat cerita, walau hanya seorang penjual kapuk tapi ia adalah seorang yang sangat gemar bersedekah, bahkan ketika benar” sulit pun tanpa berfikir panjang iya akan selalu membantu orang lain.

Sampai akhirnya, ia didatangi malaikat yang mengabarkan berita gembira bahwa Allah akan menjadikannya seorang yang kaya karena keikhlasan ia yang selalu bersedekah walau sedang dalam keadaan sulit.

Dari cerita tersebut dapat disimpulkan bahwa bersedekah tidak harus menunggu kaya, berapapun yang kita sedekahkan InsyaAllah akan selalu bernilai besar jika kita ikhlas melakukannya, bahkan Allah tidak akan segan-segan untuk menggantikan dengan yang lebih baik.

Sahabat GIA, kami yakin bukan hanya pemuda Bani Israil yang bisa seperti itu, tapi para Sahabat GIA pun demikian… Aamiin.

Bagi sahabat GIA yang ingin bersedekah bisa disalurkan ke Yayasan Gema Insan Amanah melalui :

156-00-0507681-7 bank Mandiri
a.n Yayasan Gema Insan Amanah

Konfirmasi dan informasi
http://wa.me/6285215894369

Post Terkait

AYO DATANG KE TPS!
26 Nov 2024

AYO DATANG KE TPS!

0 Komentar

KELUAR